Scroll Ke bawah untuk melanjutkan

Daerah  

PT Aneka Mitra Gemilang (Wings Group) Buka Lowongan untuk SMA/SMK, Buruan Daftar!

Avatar photo
Editor: Tim Redaksi
IMG 20241102 173326

KR – PT Aneka Mitra Gemilang (AMG), anak perusahaan dari Wings Group, membuka peluang karier bagi Anda yang ingin bergabung dengan salah satu perusahaan consumer goods terbesar di Indonesia.

Berfokus pada produk pembalut, popok bayi, dan alat kesehatan (sanitary napkin), PT AMG yang berlokasi di Bekasi ini memproduksi berbagai merek ternama seperti Baby Happy dan Protex yang sudah dikenal luas oleh konsumen.

Wings Group sendiri adalah perusahaan multinasional yang sangat dihormati dan menjadi pemimpin di bidang kebutuhan rumah tangga, perawatan diri, makanan, dan minuman.

Dengan visinya “semua hal baik di kehidupan harus bisa dinikmati oleh setiap orang,” Wings Group terus berupaya meningkatkan kualitas hidup konsumen dengan produk-produk berkualitas.

Posisi yang Dibuka PT Aneka Mitra Gemilang (Wings Group) berikut ini:

Baca Juga :  Lowongan Kerja PT Jakarta Industrial Estate Pulogadung (JIEP) Terbaru 2024

1. Quality Control

Kualifikasi:

  • Minimal pendidikan SMA/SMK sederajat
  • Memiliki pengalaman sebagai QC
  • Memiliki kemampuan analisis yang baik

2. Teknisi

Kualifikasi:

  • Minimal pendidikan SMK Teknik Mesin/Elektro
  • Memiliki pengalaman teknisi minimal 1 tahun
  • Memiliki kemampuan analisis dan pemecahan masalah yang baik

3. Operator Forklift